GEDUNG PENGADILAN NEGERI PATI
I. DENAH GEDUNG
Keterangan Gb. Lantai I :
I Carport
II Ruang Kepaniteraan Pidan
III Ruang Tunggu
IV Ruang Kepaniteraan Perdata
V Kamar Mandi/ WC
VI Ruang Jaksa
VII Ruang Sidang II
VIII Ruang Penasehat Hukum
IX Ruang Sidang III
X Ruang Sidang Utama
XI Ruang Barang Bukti
XII Ruang Keuangan
XIII Ruang Panitera Pengganti
XIV Ruang Koperasi
XV Ruang Tahanan
XVI Ruang Personalia
XVII Ruang Dharmayukti
XVIII Ruang Arsip Perkara Pidana
XIX Ruang Gudang Umum
XX Ruang Wakil Sekretaris
XXI Musholla
Keterangan Gb. Lantai II :
A Ruang Hakim
B Ruang Wakil Panitera
C Ruang Panitera/Sekretaris
D Ruang Ketua
E Ruang Wakil Ketua
F Kamar Mandi / wc
G Ruang Mediasi.
H Ruang Tahanan Anak
I Ruang Sidang Anak
J Ruang Arsip Perkara Perdata
K Ruang Data Center (Website)
L Ruang Kepaniteraan Hukum
M Ruang Umum dan Perpustakaan
II. KETERANGAN TENTANG GEDUNG
Gedung Kantor Pengadilan Negeri Pati dibangun pada tahun 1983 diatas tanah seluas 5259 M2.dengan bangunan yang dibangun beberapa kali mengalami penambahan yaitu :
Tahap I :
Bangunan Utama dibangun dengan anggaran DIPA Tahun 1983
Bangunan lantai I yang terdiri dari :
a. Ruang sidang Utama
b. Ruang sidang II, dan III terletak dikanan dan kiri ruang sidang utama.
c. Ruang Kepaniteraan Pidana.
d. Ruang Kepaniteraan Perdata.
e. Ruang Jaksa,
f. Ruang Penasehat Hukum,
g. Ruang Tahanan
h. Kamar Mandi / wc.
Bangunan Lantai II yang terdiri dari :
a. Ruang Ketua,
b. Ruang Wakil Ketua,
c. Ruang Hakim,
d. Ruang Panitera.
e. Ruang Wakil Panitera;
f. Kamar Mandi/wc
Tahap ke II :
Bangunan tahap II dibangun dengan anggaran DIPA Tahun 1996
Bangunan Lantai I yang terdiri dari :
a. Ruang Keuangan.
b. Ruang Panitera Pengganti,
c. Ruang Koperasi.
d. Ruang Personalia.
e. Ruang Arsip Perkara Pidana
f. Ruang Wakil Sekretaris.
g. Ruang Darmayukti
h. Ruang Gudang penyimpanan Umum;
i. Mushola
Bangunan Lantai II yang terdiri dari :
a. Ruang Arsip Perkara Perdata
b. Ruang Komputer ( Webside ).
c. Ruang Kepaniteraan Hukum
d. Ruang Umum dan Perpustakaan.
e. Kamar Mandi /wc
Tahap ke III :
Bangunan tahap III dibangun dengan anggaran DIPA tahun 2007.
Bangunan Lantai I Gedung Depan yang terdiri dari :
- Ruang Barang Bukti.
Bangunan Lantai II Gedung Depan yang terdiri dari :
a. Ruang Sidang Anak
b. Ruang Mediasi;
c. Ruang Tahanan Anak.
d. Kamar Mandi / wc.
Fasilitas Olah Raga :
a. Lapangan Tenis.
b. Lapangan Bola Voly
c. Tenis Meja.
III. TEMPAT SIDANG TETAP ( Zitting Plaatsen )
Kantor Pengadilan Negeri Pati tempatnya mudah dijangkau dari berbagai arah baik dengan kendaraan umum maupun pribadi oleh masyarakat pencari keadilan maka tidak diperlukan Zitting Plaatsen ( tempat siding khusus) yang terpisah dari Kantor Pengadilan Negeri Pati.
Adapun tempat sidang Pengadilan Negeri Pati untuk memeriksa dan mengadili perkara-perkara baik perdata ataupun pidana disediakan tempat sidang yaitu :
1 (satu) Ruang sidang utama .
2 (dua) ruang sidang di kanan dan kiri ruang sidang utama
1 (satu) ruang sidang anak.