Pati, 20 Juni 2024 – Wakil Ketua Pengadilan Negeri Pati bapak Fery Haryanta, S.H. Bersama Forkopimda Kabupaten Pati menghadiri acara Pengukuhan dan Penyerahan Keputusan Bupati Terkait Pemyesuaian Masa Jabatan Kepala Desa di Kabupaten Pati.
Dalam acara tersebut sebanyak 385 kades se Kabupaten Pati menerima SK Perpanjangan masa jabatan 2 tahun, berdasarkan UU No 3 tahun 2024 tentang Desa. Penyerahan SK Perpanjangan berlangsung di Pendopo Kabupaten Pati.