Pengadilan Negeri Pati Kelas IA
Sebagai wujud kecintaan Warga Peradilan kepada Bangsa dan Negara Republik Indonesia juga untuk memperingati hari yang sangat bersejarah bagi bangsa Indonesia yaitu hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada hari Rabu 17 Agustus 2016 pukul 07.00 diadakan upacara bendera di kantor Pengadilan Negeri Pati. Bertindak sebagai Pembina Upacara adalah Ketua Pengadilan Negeri Pati Bapak Sugiyanto, SH dengan Komandan Upacara Bapak Anjar Wirawan Dwi Sasongko, SH.
Upacara berlangsung khidmat diikuti oleh para Hakim, Pejabat Struktural dan Fungsional serta seluruh pegawai serta para honorer Pengadilan Negeri Pati. Upacara berlangsung lancar tanpa hambatan berarti. Dirgahayu Republik Indonesia yang ke – 71, semoga semakin jaya selalu berkat Kerja Nyata.
Scroll to Top